Hulu Brantas Mengalami Degradasi

Hulu Brantas Mengalami Degradasi

Gunung dan bukit yang semestinya jadi kawasan hutan dan penadah hujan, berubah menjadi kebun wortel, kubis dan kentang. Gerojokan pestisida dan tergelontornya permukaan tanah yang bercampur baur dengan air, mencemari mata air di Sumber Brantas.

Akibatnya air yang menjadi tempat hidup bagi serangga air, menjadi kubangan racun, akibatnya banyak serangga air yang telah punah.

Fakta lainnya kualitas air di kawasan hulu sudah tercemar bahan-bahan organik dan pestisida, akibatnya adalah ancaman serius bagi Warga Surabaya, pengguna air produksi PDAM Surabaya. [KJPL]

Berita Lainnya

Leave a Comment